Serunya Bermain Surfing di Pulau Tello

Hasil gambar untuk selancar di kepulauan telo
Pulau Telo ini berada di Samudra Hindia yang memiliki keindahan alam yang membuatnya selalu masuk dalam destinasi traveling para wisatawan luar negeri, khususnya para peselancar. Karena ombak di pulau ini sangat cocok bagi kalian pecinta surfing. 

Pada saat bulan-bulan tertentu, saat ombak sedang tinggi, Pulau Tello akan ramai sekali dikunjungi. Biasanya para turis mancanegara banyak berdatangan di bulan-bulan Maret hingga Oktober, ketika musim ombak besar mencapai 4-6 meter.

Tak hanya pantainya, alam bawah lautnya juga sangat menarik untuk di diselami. Beberapa spot snorkeling terdapat di sekitar pantai pulau ini. 

Pulau Tello ini berada dalam wilayah kecamatan Nias Selatan. Untuk mencapai pulau ini ditempuh dengan kapal boat atau ferry dari pelaubahan Nias Selatan dengna membayar tiket kapal seharga Rp 100.000. 

Tersedia juga dengan jalur udara, jika lewat jalur udara pesawat yang akan menerbangkan kamu dari Bandra Binakan, Nias. Jalur udarar lain yang memiliki rute ke pulau ini adalah Bandara Ketaping, Padang dengan harga tiket mulai dari sekitar tiga ratus ribu per orang. 

Apakah anda pecinta surfing?, kalau iya apakah anda sudah tau tentang Pantai Grajagan. Pantai ini sangat cocok bagi kalian yang cinta banget sama surfing. 

Sumber :

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengenal Jenis Papan Selancar Untuk Pemula

Salini Rengganis Peselancar Wanita Asal Indonesia